Kasdim 0824/Jember Hadiri Pelepasan MAIN Off Road oleh Bupati

    Kasdim 0824/Jember Hadiri Pelepasan MAIN Off Road oleh Bupati

    JEMBER - Pelepasan komunitas off-road yang tergabung di Indonesia Off Road Federation melakukan kegiatan  Menjelajah Alam Indonesia (MAIN) tahun 2023 oleh Bupati Jember dilakukan di Jl Sudarman Alun-alun Jember.

    Pelepasan dihadiri oleh Bupati Jember Hendy Siswanto, Bupati Sampang Slamet Junaidi, Irjen Pol Purn Sambudi Kustian ketua IOF, Kasdim 0824/Jember Mayor Inf Herawady Karnawan, Kabagops Polres Jember Kompol M Toha serta pejabat terkait lainnya.

    Dalam sambutannya Bupati Jember menyampaikan terima kasih atas pelaksanaan MAIN Off Road ini, Jember merupakan daerah wisata yang sangat bagus, dan saya berharap tahun depan komunitas ini kembali melaksanakan kegiatannya disini, bahkan kita membuka jalur baru di lereng gunung Argopuro.

    Menyikapi kegiatan tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso menyampaikan permohonan maaf tidak dapat hadir karena sedang dinas diluar kota, sehingga diwakilkan Kasdim.

    Kita tentunya sangat mendukung sekali kegiatan - kegiatan seperti ini dilakukan di Kabupaten Jember, kita Forkopimda bersama Pemerintah Kabupaten Jember sangat terbuka terhadap kegiatan seperti ini.

    Karena dalam penyelenggaraannya tentu akan berdampak pada hidupnya usaha kecil mikro dan menengah dalam meningkatkan perekonomian di kabupaten Jember dalam menjaga stabilitas inflasi daerah. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Pendampingan...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0824/Jember Lepas Bendera Start  MAIN...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Serukan Persatuan dan Kesatuan Pasca Pemungutan Suara Pemilu 2024,  pada Pembinaan RW dan RT 
    Kodim 0824/Jember Berduka, Dandim 0824/Jember Irup Upacara Pemakaman Militer Salah Satu Anggotanya Meninggal Dunia
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pembukaan Dikbasus TNI AD 2024, Selamat Menempuh Pendidikan 
    Babinsa Koramil 0824/11 Sumbersari Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging Cegah Penyebaran Penyakitr DBD
    Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Rencanakan Pengairan Irigasi Pompanisasi Tanaman Jagung Petani
    Danramil 0824/12 Kaliwates Serukan Persatuan dan Kesatuan Pasca Pemungutan Suara Pemilu 2024,  pada Pembinaan RW dan RT 
    Babinsa Koramil 0824/11 Sumbersari Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging Cegah Penyebaran Penyakitr DBD
    Unmuh Jember Launching Mobil Listrik Karya Mahasiswa untuk Tampil di KMLI
    Dandim 0824/Jember Hadiri High Level Meeting Pengendalian Inflasi, Dukung Fokus Pengendalian Harga Sepanjang Ramadhan dan Idul Fitri 1445 H
    Babinsa Tegalwangi  Koramil 0824/19 Umbulsari Beri Sambutan Tasyakuran HUT Kemerdekaan RI
    Danposramil 0824/30 Sukorambi Bersama Muspika Hadiri Orientasi Tim Pendamping Keluarga Stunting, dipimpin Wabup Jember
    Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Hadiri Musdes, Laporan  Pertanggung Jawaban Desa Jatimulyo
    Babinsa Koramil 0824/11 Sumbersari Cegah Bullying, Sosialisasi Kepada Pelajar SMPN 14
    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Patroli Gereja, Berikan Rasa Aman dan Khidmat Ibadah Umat Kristiani
    Personel Koramil 0824/27 Jombang Berikan Materi Wasbang Pelajar SMK 17 YP, Tanamkan Nilai 4 Pilar Kebangsaan

    Ikuti Kami