Berkunjung di Mako Subdenpom V/3-2 Jember, Dandim 0824/Jember Ucapkan Dirgahayu HUT Ke 78 Korps Polisi Militer TNI  Angkatan Darat

    Berkunjung di Mako Subdenpom V/3-2 Jember, Dandim 0824/Jember Ucapkan Dirgahayu HUT Ke 78 Korps Polisi Militer TNI  Angkatan Darat

    JEMBER – Kunjungan Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso didampingi Kasdim Mayor Inf Herawady Karnawan, ke Markas Komando (Mako) Sub Detasemen Polisi Militer (Sub Denpom) V/3-2 Jember, disambut langsung oleh Dansubdenpom V/3-2 Jember Kapten Cpm Eko Karnawan beserta anggotanya.

    Kedatangan Dandim 0824/Jember tersebut merupakan kunjungan mendadak tanpa pemberitahuan sehingga sedikit mengagetkan Dansubdenpom V/3-2 Jember Kapten Cpm Eko Karnawan, ini merupakan kejutan yang luar biasa Dandim 0824/Jember. Kata Eko Karnawan.

    Lebih lanjut dalam wawancaranya Kapten Cpm Eko Karnawan, saya  sangat bangga dengan kunjungan ini, Dandim 0824/Jember orangnya memang  sangat membanggakan, dalam rangka HUT Ke 78 Korps Polisi Militer TNI  AD, beliau memberikan kejutan dengan berkunjung ke markas kami, dan mengucapkan Selamat Ulang Tahun Ke 78, saya atas nama keluarga besar Korps Polisi Militer TNI AD tentunya menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Dandim 0824/Jember beserta staf dan jajarannya.

    Demikian halnya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, saat kami konfirmasi membenarkan adanya kunjungannya ke Mako Subdenpom V/3-2 Jember, ini kegiatan yang biasa saja, sebagai sesama kita harus mengucapkan ulang tahun, apabila ada yang ulang tahun, demikian halnya kepada Korps Polisi Militer TNI AD yang sedang berulang tahun, saya mengucapkan dirgahayu dan selamat ulang tahun ke 78 kepada Keluarga Besar Korps Polisi Militer TNI AD, dimanapun berada dan bertugas. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0824/12 Kaliwates Beri Arahan Pada...

    Artikel Berikutnya

    Sosok Polwan Bhabinkamtibmas di Jember yang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    PPK Tempurejo Terima Logistik Pilkada, Polsek Bersama Koramil 0824/09 Tempurejo Lakukan Pengawalan
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Danramil 0824/12 Kaliwates Serukan Persatuan dan Kesatuan Pasca Pemungutan Suara Pemilu 2024,  pada Pembinaan RW dan RT 
    Anggota Kodim 0824/Jember Terima Sosialisasi Tahormil Oleh Kaajenrem 083/Bdj
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pembukaan Dikbasus TNI AD 2024, Selamat Menempuh Pendidikan 
    Koramil 0824/16 Tanggul, Gelar Tradisi Penerimaan Anggota Baru Pramuka Saka Wira Kartika
    Babinsa Koramil 0824/11 Sumbersari Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging Cegah Penyebaran Penyakitr DBD
    Danramil 0824/12 Kaliwates Serukan Persatuan dan Kesatuan Pasca Pemungutan Suara Pemilu 2024,  pada Pembinaan RW dan RT 
    Makoramil 0824/19 Umbulsari Jadi Tempat Finish Gerak Jalan SD-MI Se Kecamatan
    Dandim 0824/Jember Hadiri High Level Meeting Pengendalian Inflasi, Dukung Fokus Pengendalian Harga Sepanjang Ramadhan dan Idul Fitri 1445 H
    Babinsa Koramil 0824/11 Sumbersari Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging Cegah Penyebaran Penyakitr DBD
    Babinsa Koramil 0824/11 Sumbersari Cegah Bullying, Sosialisasi Kepada Pelajar SMPN 14
    Danposramil 0824/30 Sukorambi Bersama Muspika Hadiri Orientasi Tim Pendamping Keluarga Stunting, dipimpin Wabup Jember
    Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Hadiri Musdes, Laporan  Pertanggung Jawaban Desa Jatimulyo
    Babinsa Koramil 0824/11 Sumbersari Cegah Bullying, Sosialisasi Kepada Pelajar SMPN 14
    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Patroli Gereja, Berikan Rasa Aman dan Khidmat Ibadah Umat Kristiani
    Personel Koramil 0824/27 Jombang Berikan Materi Wasbang Pelajar SMK 17 YP, Tanamkan Nilai 4 Pilar Kebangsaan

    Ikuti Kami